Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Watrkek seorang bapak petani berhasil membangun tempat wisata sendiri


Tepatnya di Desa Limus Nungal  Kecamatan bantar gadung Kabupaten Sukabumi...
Berdiri sebuah wisata alam yang dinamakan ''Waterkek''...
yang berjarak sekitar 4km dari pintumasuk pasar Pasirsuren..

Tempat tersebut dibangun oleh Bapak Ahmad..beliau adalah seorang petani
Dengan modal yang sangat terbatas.Bapak ini langkah demi langkah terus membangun selama 2 tahun tempat tersebut supaya lebih sempurna lagi dan bermanfaat bagi oranglain..

Harga tiket masuknya pun sangatlah murah,  hanya membayar sekitar 2000/4000  berikut parkir.karna menurut Pak Ahmad sendiri, sejauh ini hanya mengharapkan keikhlasanya saja...apalagi sejauh ini pak ahmad selalu membebaskan masuk tanpa dipungut biaya masuk kepada murid anakyatim

Disitu kita dihidangkan dengan pemandangan alam yang sangat sejuk dan air yang mengalir  langsung dari air pegunungan...
Namun menurut pak ahmad belum berhenti untuk terus menyempurnakan tempat tersebut...apalagi yang belum tersedianya kolam untuk orang dewasa....

Post a Comment for "Watrkek seorang bapak petani berhasil membangun tempat wisata sendiri"